Pengenalan tentang keunggulan dari masing masing tipe

Pengenalan tentang keunggulan dari masing masing tipe

Hai Readers… kali ini kita akan membahas tentang Pengenalan tentang keunggulan dari masing masing tipe partisi ruangan

banyak sekali kegunaan penyekat ruangan pada suatu interior di antaranya yaitu memberikan privasi pada ruangan, dan masih banyak fungsi lainnya

tetapi taukah anda bahwa banyak sekali jenis penyekat ruangan dengan masing masing keunggulannya, mari kita bahas beberapa type dan keunggulannya.

Folding door PVC

Folding door PVC

yanng pertama ada Pintu lipat PVC 

folding door atau pintu lipat pvc ini adalah jenis yang paling simple, pengoprasiannya mudah dan berbahan baku plastik pintu lipat pvc ini biasa di gunakan pada ruangan sekolah, tempat ibadah, kantor dan tempat lainnya yang cocok

Type Nice Partition

Type Nice Partition

untuk yang ke dua ada Type Nice Partition

partisi ini sangat flexibel dujadikan untuk sebuah pembagi ruangan cock banget untuk anda yang membutuhkan penyekat ruangan dengan harga terjangkau namun berpenampilan elegan sangat cocok di aplikasikan di rumah, kantor dan ruangan lainnya

Type Sorepa

Type Sorepa

yang ke tiga ada type Sorepa

untuk type favorit yang satu ini anda bisa mendapatkan penyekat ruangan dengan peredam suara sekaligus, peredam suaranya juga berintensitas tinggi lo.. cocok banget di gunakan pada ruangan ballroom, hotel, ruang meeting, kantor, dan lain lain dan tidak lupa untuk pengoprasiannya yang sangat mudah.

Type Samowa

Type Samowa

next..yang ke empat ada Type Samowa

nah..type samowa ini juga mempunyai kelebihan meredam suara namun berintensitas sedang tapi sangat bermodel mewah cocok banget untuk di aplikasikan di ruang kelas, studio foto, tempat ibadah, ruang pertemuan dan lain lain

Type Samowa Persecsion

Type Samowa Persecsion

ke lima ada type Samowa Persecsion

type ini di peruntukkan untuk anda yang mengurangi budget tetapi ingin mendapatkan partisi yang sama mewahnya dengan model type samowa .type ini juga menggunakan rel dan roda hanya di bagian atasnya saja, dan yang penting untuk Type ini juga mempunyai Reduce redam medium.

Tidak ada Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *